Sunday, March 27, 2011
Ternyata Banyak Wanita Stres Karena Status di Facebook
Fitur dari situs jejaring seperti Facebook memang bisa membuat Anda aktif dan terhubung dengan banyak teman.
Masalahnya, mengganti status di Facebook atau situs jejaring lainnya bisa membuat wanita rentan stres. Mengapa? Ternyata wanita cenderung berpikir keras saat ingin membuat status yang menarik untuk dikomentari.
Sebuah survey di Australia menunjukkan, 69 persen dari 420 warga negara
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment